Rabu, 02 Juni 2010

10. PENGGOLONGAN AUTISM

A. Autism (autisme masa anak-anak).

B. Autisme atipikal atau Pervasive Develompmental Disorder-Not Otherwise Specified atau PDD-NOS (Diagnosis ini dibuat jika anak tidak memenuhi semua kriteria untuk diagnosis autis dan asperger, tapi ada kecacatan parah dan menetap di area yang dipengaruhi ASD.

C. High Functioning Autism (Autisme dengan IQ tinggi).

D. Low Functioning Autism (Autisme dengan IQ rendah).


Tidak ada komentar:

Posting Komentar